Selasa, 24 September 2013

kurang percaya diri

Assalamu'alaikum Wr.Wb
disaat kalian kurang PD(percaya diri) kalian harus bisa memotivasi diri kalian sendiri jika ingin maju dan sukses,berhasil :D
berbagi tips :
1.berfikir positif
2.berusaha
3.berdo'a
4.lakukan dengan niat dan sepenuh hati
5.jangan lupa memulai sesuatu hal dengan membaca bismillahirrahmanirrahim 
6.percaya diri
7.minta restu orang tua,keluarga,dan yang lainnya

tips dari dian meliana :)
kalau ada saran atau masukkan boleh kok :)
makasih :) 

^_^ Wassalamu'alaikum Wr.Wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar